Kamis, 04 April 2013

Bersihkan Wall Facebook dari TimeLine Twitter

Dengan semakin populernya Situs Jejaring Sosial, tentunya banyak rekan-rekan yang juga memiliki banyak akun di situs-situs tersebut.
Namun akan lebih baik, jika tidak mencampurnya pada satu tempat yang sama.
Dalam hal ini yang biasanya menjadi Tempat Sampah adalah wall di Facebook.
Dengan adanya integrasi langsung yang berbasis OAuth dan atau OpenID maka semua Layanan dari Jejaring Sosial itu bisa dapat saling terhubung.
Bagi saya, tentunya teknologi itu akan sangat menggangu jika tidak digunakan sesuai mestinya. Pasti sering dari kita semua mendapat Status Update yang sama dari Seseorang, namun dari Sumber yang berbeda.
Contoh mudahnya adalah integrasi Twitter dan Facebook, yang bisa menampilkan Status Update dari Timeline Twitter ke Wall Facebook.
Daripada saya harus menegur, dan belum tentu yang ditegur itu bisa menerima, maka lebih baik disembunyikan aja sekalian... :D
Caranya cukup mudah, seperti digambarkan diatas.
Mari Membersihkan Wall Facebook dari Status Update yang kembar. :D

Tidak ada komentar :

Posting Komentar